Hosting Wordpress Terbaik Tahun 2021

Hosting Wordpress Terbaik

Gurupertama.com. Pada kesempatan kali ini admin akan membagikan artikel yang berjudul Hosting Wordpress Terbaik tahun 2021. Artikel ini admin sengaja buat untuk bapak dan ibu guru yang sekiranya ingin membuat website untuk kepentingan pribadi atau untuk keperluan sekolah. Sehingga bapak dan ibu tidak perlu repot lagi untuk mencari referensi hosting wordpress terbaik. 

Hosting adalah sebuah layanan sebagai tempat menyimpan seluruh data, file, dan gambar  pada website. Layanan inilah yang menentukan suatu website dapat diakses melalui internet. sedangkan WordPress hosting adalah suatu layanan hosting generasi yang paling baru dan dirancang bagi yang ingin memakai CMS WordPress, dan manfaatnya bagi yang memiliki website tidak perlu repot lagi dalam memperbaiki kecepatan website yang lambat, fitur keamanan website serta ruang penyimpanan tidak terbatas.

Setelah membaca ulasan singkat diatas tanpa panjang lebar admin akan menguraikan atau membahasnya satu persatu  Hosting Wordpress Terbaik Tahun 2021 di Indonesia sebagai berikut :

1. Niaga Hoster

Layanan hosting yang pertama kami ulas adalah Niaga Hoster. Adapun paket yang di tawarkan ada 3 jenis yang paling laris yaitu :
  1. Paket WP Pelajar, WP Pelajar adalah paket yang cocok untuk pembuatan website pribadi
  2. Paket WP Personal, WP Personal adalah paket yang cocok untuk untuk website bisnis, UKM, organisasi, komunitas, toko online. 
  3. Paket WP Pelajar, WP Pelajar adalah paket yang cocok untuk  website bisnis, portal berita, toko online
Adapun kelebihan yang di tawarkan sebagai berikut :
1. Optimasi Mudah yaitu adanya fitur LiteSpeed Enterprise, WP Accelerator, Backup & Restore Otomatis dan Mendukung HTTP/3
2. Ramah Pengguna yaitu adanya fitur Instalasi WordPress Sekali Klik, Clone & Staging WordPress, Kemudahan Migrasi Website WordPress, Force HTTPS, Single Click Admin Login, Tema & Plugin
3. Keamanan Terjamin adapun fitur yang di tawarkan adalah CloudLinux OS, Seamless Auto WordPress Update, Weekly Malware Scan by Imunify360, Gratis SSL, Proteksi BruteForce & DDoS.
4. Dukungan Teknis adapun layanan yang di tawarkan adalah Dukungan Teknis 24/7 serta Gratis Migrasi Layanan

2. Exabytes

Layanan hosting yang kedua kami ulas adalah exabytes. Adapun paket yang di tawarkan ada 4 jenis yang paling laris yaitu :
  1. WP Blogger, adalah paket yang cocok  untuk Pemula
  2. WP Lite, adalah paket yang cocok yang mulai mahir mengelolah blog dan website
  3. WP Plus, adalah paket yang Cocok untuk Developer
  4. WP Geek, adalah paket yang Cocok untuk Reseller

Adapun kelebiahan dari layanan exabytes adalah :
1. Lebih Mudah Mengatur WordPress Hosting Anda dengan adanya fitur Semudah 1 Klik, Optimalisasi Update WordPress, Aman Terhadap Serangan.
2. Pilihan banyak tema yang WordPress Gratis
3. Dukungan Teknologi Server Terbaik fitur yang di tawarkan NGINX Ready, Dukungan  HTTP/2, Gratis SSL.
4. Jetpack + WordPress: Formula WordPress Secepat Kilat
5. Peningkatan Kinerja Server

3. Jagoan Hosting

Layanan hosting yang ketiga kami ulas adalah jagoan hosting. Adapun paket yang di tawarkan ada 3 jenis yang paling laris yaitu :
  1. Venture, adalah paket yang cocok Untuk Web Traffic Skala Besar, Multi-User Website & Perusahaan SaaS
  2. Seed, adalah paket yang Cocok Untuk High Traffic Website,  multiple site & multiple apps .
  3. Angel, adalah paket yang Cocok Untuk Medium Traffic Website, multi site & deploy apps.

Adapun kelebiahan dari layanan jagoan hosting adalah :
1. TURBO POWER Boost Your Site in One Click.
Bebas down ketika traffic lagi high peak. Fitur Turbo Power bisa upgrade resource hosting indonesia hingga 2x lipat sekali klik
2. ONE OF A KIND CUSTOMER SUPPORT Your Website is Your Life.
Adanya penawaran akan merawat website Anda sebaik mungkin seperti kami merawat bisnis kami.
3. Stronghold Security
Pengelolaan Server yang memiliki multi-layer security, mulai dari Cagefs, BitNinja, dan layer security lainnya serta dikelola oleh expert kami yang sudah memiliki sertifikasi internasional.

Demikianlah Ulasan Kami tentang  Hosting Wordpress Terbaik tahun 2021. Mudah mudahan bisa bermanfaat kepada bapak dan ibu guru yang sedang ingin membangun blog atau website.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url