Soal PH Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 Aku dan Cita Citaku

Contoh Soal PH Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 Aku dan Cita Citaku beserta dengan kuncinya. Soal PH yang saya bagikan ini masih banyak kekurangan karena belum dilengkapi dengan gambar. tapi sekiranya guru dapat berkreasi untuk memilih gambar yang sesuai.

Soal PH Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 Aku dan Cita Citaku

Soal PH ini di buat berdasarkan Semua mapel dan KD yang ada di kelas IV tema 6. Adapun jumlah soal tematik yang admin bagikan sebanyak 40 nomor yang terbagi atas pilihan ganda dan isian dan essai. Untuk lebih jelasnya tentang Soal PH Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 Aku dan Cita Citaku dapat di lihat sebagai berikut :

A. Contoh Soal PH Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 Aku dan Cita Citaku

Soal PH Tematik K13
Kelas 4 ( Empat )
Tema 6 Cita Citaku
Subtema 1 Aku dan Cita Citaku
Alokasi Waktu 90 Menit

Latihan Soal Subtema 1 PKN

Berilah tanda silang pada pilihan jawaban yang di anggap  benar !
1. Keragaman suku dan ras bangsa menguatkan satu dengan yang lain sebagai bangsa besar yang.
a. Hidup rukun dalam perbedaan
b. Mempertentangkan perbedaan
c. Hanya peduli dalam kelompok
d. Mendahulukan kepentingan pribadi
2. Sebab keanekaragaman suku bangsa yang ada di Indonesia adalah...
a. Indonesia pernah dijajah
b. Indonesia tanahnya subur
c. Indonesia berbentuk kepulauan
d. Indonesia penduduknya ramah
3. Perbedaan iri fisik antar suku dan ras yang ada di Indonesia tidak perlu dipermasalahkan, karena..
a. Sama-sama ciptaan Tuhan
b. Hal yang bisa dibanding-bandingkan
C. Kepentingan hidup sendiri-sendiri
d. Warga negara sendiri
4. Salah satu sikap menghargai keragaman...
a. Berteman baik dengan orang lain
b. Mempersilahkan teman beribadah pada waktunya
c. Menjahili teman saat sedang merayakan hari besarnya
d. Bersikap acuh pada orang baru
5. Cita-cita seseorang merupakan impian yang ingin
a. dipelajari
b. didapat
c. diraih
d. ditekuni
6. Minat dan kesukaanmu terhadap bidang tertentu akan membantumu...
7. Sesutau yang diimpikan dan ingin diraih disebut ...
9. Kegiatan yang dapat membantu meraih cita-citamu!
Jawab : 

Latihan Soal Subtema 1 Bahasa Indonesia

10. Orang yang mengemudikan pesawat dinamakan...
a. Pilot
b. Pramugari
c. Tentara
d. Masinis
Kau membimbingku untuk belajar
Kau pengganti orangtuaku di sekolah
Saat aku membuatmu marah
Kau tetap memaafkanku
Tanpamu aku tak dapat
Membaca dan menuls
Kau adalah pahlawan
Tana tanda jasa
10 Karya tulis di atas disebut ...
a. Prosa
b. Pantun
c. Puisi
d. Syair
11. Judul yang tepat untuk karya tulis di atas adalah
a. Masa depan
b. Cita-citaku
c. Guruku
d. Orang tua
12. Pantun terdiri dari berapa suku kata...
a. 8
b. 7-17
c. 6-12
d. 8-11
13. Pantun disebut juga
a. Puisi lama
b. Prosa
c. Puisi modem
d. Fiksi
14. Setiap bait terdici dari... baris
15. persamaan bunyi di akhir kata pada setiap larik puisi disebut ....
16. Apa perbedaan pantun dan sajak ?
Jawab :

Latihan Soal Subtema 1 IPA

17. Hewan dibawalh ini yang mengalami metamorfosis tidak sempurna adalah
a. kupu kupu
b. Katak
c. Belalang
d. Nyamuk
18. Suatu proses perkembangan pada hewan yang terdiri dan berbagat perubahan penampilan fistk pada setiap siklus hidupnya dinamakan...
a. Adaptast
b. Morfolog
c. Penyerbukan
d. Metamorfosis
19. Berikut inl yang merupakan tahapan metamorfosis kupu kupu adalah ...
a. Telur -jentik-jentik-larva-kupu-kupu
b. Telur-larya-pupa-kupu-kupu
c. Telur -kepompong-larva Kupu-kupu
d. Telur-kepompong-kupu-kupu
20. Belalang adalah contoh hewan yang mengalami metamorfosis
a. Lengkap
b. Sempurna
c. Tidaksempurna
d. Cacat
21. Contoh hewan yang bisa diternak masyarakat adalah..
a. Sapi, ayam dan ular
b. Elang, kelindi dan bebek
c. Gajah, kerbau dan sapi
d. Ayan, bebek dan kelinci
22. Hewan mengalami pertumbuhan dari kedil menjadi....
23. Jangkrik mengalami metamorfosis...
24. Sebutkan 3 hewan yang mengalami metamorlosis Sempurna dan tidak sempurna!
Jawab

Latihan Soal Subtema 1 IPS

25. Brokoli dan wortel adalah tanaman yang banyak tumbuh di
a. Sawah
b. Dataran tinggi
c. Dataran rendah
d. Kebun
26. Penduduk Indonesia banyak bekerja sebagai petani, karena Indonesia memiliki ...
a. Tanah yang subur
b. Tanah yang bisa ditanami padi sepanjang tahur
c. Sumber air yang tak pernah habis
d. Semua tumbuhan dapat tumbuh
27. Indonesia merupakan negara maritim,sebagian penduduk Indonesia bekerja sebagai ...
a. Petermak
b. Pengrajin
c. Petani
d. Nelayan
28. Pohon yang memiliki aroma harum ialah..
a. Pohon pinus
b. Pohon kelapa
c. Pohon
d. Pohon Kopi
29. Yang merupakan tanaman palawija.
a. Singkong
b. Rambutan
c. Kunyit
d. Salak
30. Biji kopi luwak berasal dari hewan...
31. Tanaman pad dan palawija banyak dibudidayakan di daerah..
32. Fungsi buah bagi manusia!
Jawab :

Latihan Soal Subtema 1 SBDP

33. Lagu "Kupu-kupu yang lucu' ciptaan dari ...
a. H. Mutahar
b. Ibu Sud
c. Dono M
d. R.A Kartini
34. Tempo yang lambat sekali disebut
a. Largo
b. Lento
c. Adagio
d. Allegro
35. Tempo yang cepat disebut ...
a. Presto
b. Vivace
c. Adagio
d. Allegro
36. Cepat dan lambatnya sebuah lagu dinyanyikan dinamakan
a. Irama
b. Nada
c. Tempo
d. Sajak
37. Lagu balonku ada lima dinyanyikan dengan tempo
a. Tinggi
b. Rendah
c. Sedang
d. Sangat rendah
38. Tik-tik bunyi hujan diciptakan oleh ...
39. Birama dari lagu tik-tik bunyi hujan adalah...
40. Sebutkan 3 lagu dengan tempo rendah!
Jawab :

B. Kunci Jawaban

Agar memudahkan pemeriksaan jawaban berikut ini admin sediakan kunci jawaban Soal PH Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 Aku dan Cita Citaku. Adapun kuncinya sebagai berikut

Kunci Jawaban Latihan Soal Subtema 1 PKN

1.A
2.C
3.A
4.B
5.D
6.Terampil
7.Cita-cita
8.Belajar, patuh pada guru, berdoa, mau bertanya bilakesusahan

9. A
10. C
11. C
12. A
13. A
14. Empat
15. Sajak
16. Pantun: terdiri dari empat baris dalam satu bait, bersajak abab, terdiri atas sampiran dan isi, satu baris terdiri dari 8-12 suku kata, terikat aturan syalr: lebih dari satu bait, bersajak aaaa, tidak ada sampiran dan isi, tidak terikat aturan

17. C.
18. D.
19. B.
20. C.
21. D.
22 Dewasa atau besar
23. Tidak sempurna
24. Metamorfosis sempurma: katak, kupu-kupu, lebah Metamorfosis tidak sempurna: belalang, jangkrik, capung

25. B
26. B
27. D
28. C
29. A
30. Luwak
31. Dataran rendah
32. Fungsi buah untuk manusia: Sebagai anti oksidan Melancarkan pencernaanMenjaga tekanan darah

33. B
34. A
35. D
36. C
37. C
38. bu sud
39. 2/4
40. Tiga lagu tempo rendah: Indonesia pusaka, o inani keke, indonesia raya,satu nusa satu bangsa,bagimu negeri.

Liha Juga Soal Tematik Kelas 4 Semester 2

Itulah contoh Soal PH Kelas 4 Tema 6 Subtema 1 Aku dan Cita Citaku beserta dengan jawabannya. Mudah mudahan bisa bermanfaat
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url